Bantul - Dalam rangka meningkatkan kesejahteran masyarakat, Babinsa Trimurti Sertu Sujiyanto Menghadiri undangan Musyawarah kampung KB di Dusun Puron Trimurti Srandakan ,Jum'at (14/02).
Kegiatan tersebut di hadiri oleh beberpa instansi diantara lain PLKB kecamatan Srandakan, Puskesmas Srandkan,Babinsa Trimurti koramil Srandakan,Babinkamtibmas polsek Srandakan,Kasi kemasyarakatan Ds Trimurti,Kadus Puron ,Pengurus Kapung KB, Karang Taruna Dsn Puron.
Dalam kesempatan tersebuy petugas PLKB mengucapkan Terima Kasih para sukarelawan yang selama ini telah mensukseskan Program Pemerintah tentang KB yang bermanfaat bagi masyarakat untuk kampenyekan dua anak cukup.
Babinsa Trimurti menyampaikan bahwa musyawarah ini sebagai sarana untuk bertukar informasi dan membahas program kerja kampung KB di tahun 2020.
Babinsa Trimurti juga menyampaikan dengan program KB ini berharap masyarakat bisa hidup bahagia dan sejahtera.
pen ramil 17 srdkn
Tidak ada komentar:
Posting Komentar